Text
Gambaran Kondisi Presbiopia Pemula Pada Penduduk Di Kampung Gedong Pandeglang Tahun 2023
Gadget merupakan benda teknologi yang berupa perangkat atau alat yang memiliki fungsi tertentu serta tak jarang disebut menjadi benda baru. Gadget adalah salah satu teknologi terkini yang dapat membantu memperlancar aktivitas manusia. Utilitas juga merupakan alat kompleks yang menyediakan berbagai fungsi aplikasi dalam bentuk jejaring sosial, hiburan, dan berita.
Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, dengan rancangan deskriptif dan menggunakan diagram hasil kuesioner untuk menampilkan hasil penelitian.
Penelitian ini mendapatkan hasil sejauh mana pengaruh kebiasaan penggunaan gadget terhadap penderita presbiopia dini berpengaruh (51, 3%). Di antara 30 orang tersebut, sebagian besar berusia antara 37 dan 40 tahun, yaitu 19 orang, dengan jenis kelamin terbesar adalah perempuan sebanyak 22 orang, dan 8 orang di antaranya laki-laki.
KTI00319 | KTI KR 23 00319 | Perpustakaan Akademi Refraksi Optisi Leprindo Jakarta (Karya Tulis Ilmiah 2023) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |